Monday, 4 March 2013

Kuliah Sambil BISNIS GETHUK GORENG

Kuliah Sambil BISNIS GETHUK GORENG Label: Makanan

BISNIS GETHUK GORENG -Jika anda melewati jalur utama selatan Jakarta-Bandung-jigjakarta-wonosobo, pasti melihat sejumlah pedagang menj...

getuk goreng
BISNIS GETHUK GORENG -Jika anda melewati jalur utama selatan Jakarta-Bandung-jigjakarta-wonosobo, pasti melihat sejumlah pedagang menjajakan oleh-oleh gethuk goreng. Gethuk goreng terbuat dari singkong, dibumbui gula kelapa dan nampak menarik serta unik dikemas dalam besek (orang Banyumas menyebutnya piti, yaitu kemasan dari anyaman bambu). Gethuk goreng dijual Rp. 7000 ,00/besek kecil berisi 4 ons.

Memulai bisnis ini tidak memerlukan modal yang banyak. Adapun bahan-bahan yang diperlukan antara lain:
  1. - 1 kg singkong, kupas, buang sabut tengahnya
  2. - 250 gr gula jawa, iris halus
  3. - 75 gr tepung beras
  4. - 1 sdm teridu
  5. - garam
  6. - minyak goreng

Cara membuatnya mudah, sebagai berikut:
  1. - potong-potong singkong dan rebus atau kukus hingga masak
  2. - gula jawa dengan sedikit air direbus hingga lumat dan tercampir rata
  3. - ratakan singkong diatas nampan setebal 2 cm lalu potong kotak 4-5 cm
  4. - campur tepung beras, terigu, garam, dan air secukupnya hingga menjadi adonan yang agak kental
  5. - panaskan minyak dan celupkan gethuk ke adonan terigu sebelum digoreng
  6. - goreng hingga kekuningan dan angkat.

0 komentar:

Post a Comment

Breaking News
Loading...
Kirim Iklan
Press Esc to close
Copyright © 2013 Kuliah Bisnis All Right Reserved