INILAH PELUANG USAHA PETIS
INILAH PELUANG USAHA PETIS
Label:
Makanan
PELUANG USAHA PETIS Bagi anda yang berdomisili di daerah pantai atau anda yang memiliki akses dengan para nelayan, produksi petis adala...
PELUANG USAHA PETIS
Bagi anda yang berdomisili di daerah pantai atau anda yang memiliki akses dengan para nelayan, produksi petis adalah bisnis yang sangat mmenjanjikan. Petis adalah jenis pelengkap makanan yang biasa digunakan dalam pembuatan rujak. Petis terbuat dari lemak ikan. Jenis ikan yang diganakan untuk petis adalah ikan layang dab tongkol walang. Harganya antara Rp.30.000,00/kg. Untuk ukuran yang paling kecil seharga Rp.5.000,00.
A. Proses pembuatan petis
- Ikan laut (ikan layang) ± 1 kuintal.
- Ikan kemudian direbus dikeranjang (tiap keranjang 6-8 ekor). Perebusan dilakukan 15-30 menit.
- Satu kuintal ikan dicampur dengan o,5 kg gula pasir.
B. Analisis modal usaha petis
- 1 kuintal ikan layang (per 1 kg seharga Rp.15.000,00) : Rp.1.500.000,00
- Alat-alat masak : Rp.500.000,00
- Tabung gas 3 kg x 30 hr (1 tabung Rp.13.000,00) : Rp.390.000,00
- Total biaya yang dikelurkan : Rp.2.390.000,00
C. Pemasaran petis
- Dapat diecer di pasar-pasar tradisional
- Dapat di masukkan ke toko-toko sembako.
- Gunakan teman yang bertempat tinggal jauh dari kita sebagai relasi bisnis